Monday, August 20, 2012

Pohon di afrika dihuni 30 orang


Anda pasti tidak pernah membayangkan hal ini sebelumnya tetapi ini benar-benar terjadi. Ada sebuah pohon di Afrika dijadikan tempat tinggal oleh 30 orang. Entah bagaimana cara mereka betah tinggal di tempat itu.
Video unik itu diunggah di situs www.liveleak.com, Rabu (1/8), oleh pemilik akun bernama figatomek.

Tayangan berdurasi 1 menit 7 detik itu pada mulanya menggambarkan keadaan sebuah desa di Afrika. Setelah itu diperlihatkan sebuah pohon dengan batang dan memiliki celah ala kadarnya. Dari dalam pohon itu satu per satu penghuninya muncul.

Awalnya hanya seorang pria menuntun seekor kambing. Makin lama banyak anak-anak keluar disusul para perempuan. Setelah semua keluar, mereka pun berdiri di depan pohon itu sembari tersenyum.

videonya cek "disini"
                                                                DOWNLOAD VIDEO

No comments:

Post a Comment