Friday, March 16, 2012

Motor-Motor Termahal Di Dunia

Berita aneh kali ini akan membahas tentang motor-motor termahal di dunia dimana harga untuk motor ini bisa melebihi harga mobil hingga sebuah rumah. Memodifikasi motor sekarang menjadi hal yang biasa terjadi dan bahkan kita sering melihatnya setiap hari. Di bawah ini motor-motor termahal dunia berikut dimodifikasi sedemikian rupa hingga terlihat sangat mewah dan menarik.

Motor termahal di dunia ini sungguh membuat kita ingin mencobanya bahkan memilikinya. Namun karena harga yang dibanderol sangat tinggi, tidak semua orang berkeinginan untuk memilikinya. Hanyalah orang yang benar-benar memiliki hobi dan cinta akan motorlah yang rela merogoh saku dalam-dalam untuk membuat atau membeli motor-motor di bawah ini.

1. Motor Berlapis Emas


Motor berlapis emas ini dibanderol dengan harga US$500 atau sekitar 4,5 miliar rupiah. Sesuai dengan harganya motor ini berlapis emas dan menggunakan kursi beludru merah.

2. Ultra-rare Porcupine


Mungkin motor ini terlihat seperti biasa saja, namun motor ini dibuat pada saat perang dunia II dan hanya ada empat di dunia ini. Oleh karena itulah motor ini dibanderol dengan harga 6,9 miliar rupiah.

3. Ecosse Titanium Seri FE Ti XX


Motor ini dibanderol dengan harga 2,7 miliar rupiah karena menggunakan mesin alumunium berkapasitas 2.4 liter dengan tenaga 225 hp.

4. Motor klasik Inggris berwarna hitam


Motor klasi ini dibanderol dengan harga dari 3,7 miliar hingga 5,5 miliar rupiah.

5. Harley karya Jack Armstrong


Motor ini merupakan motor termahal di dunia yang dibanderol dengan harga 9,1 miliar rupiah. Motor ini dilukis oleh seniman terkenal dunia yaitu Jack Armstrong dan akan terlihat efek yang berbeda jika dilihat dari sisi lainnya.

Itulah informasi singkat tentang motor-motor termahal di dunia. Selain berita aneh di atas, anda juga dapat membaca kata kata sedih dan kata kata galau di sini. Semoga informasi di atas dapat bermanfaat untuk anda tentang hal-hal aneh dan unik yang terjadi di dunia.
                                                                DOWNLOAD VIDEO

No comments:

Post a Comment